• Dana Desa Tahun 2020 Diprioritaskan Untuk Penanganan Stunting di Desa

    Dana Desa Tahun 2020 Diprioritaskan Untuk Kegiatan Pengembangan Sumber Daya Manusia Khusunya Dalam Penanganan Stunting di Desa

  • Penggunaan Dana Desa 2020

    Penggunaan Dana Desa Tahun 2020 Mengikuti Ketentuan Peraturan Menteri Keuangan Nomor: PMK 205/205.07/2019 Tentang Pengelolaan Dana Desa

  • Dana Desa 2020

    Pemerintah Kabupaten Kulon Progo Telah Melakukan Pencairan Dana Desa Tahun 2020 Sebesar 60% di Bulan Januari 2020 di 87 Kalurahan

Rabu, 22 Januari 2020

Rapat Koordinasi P3MD Kabupaten Kulon Progo Tahun Anggaran 2020

Bertempat di Ruang Rapat Dinas PMD Dalduk & KP, Senin (20/01/2020), beberapa OPD (Bappeda, BKAD, Dinkes), Kecamatan, dan Pendamping Desa se-Kabupaten Kulon Progo mengadakan rapat koordinasi program dan kegiatan bidang pemberdayaan tahun anggaran 2020. Turut Hadir dalam kegiatan tersebut PPK...

Senin, 06 Januari 2020

Semua Desa di Kabupaten Kulon Progo Telah Menyelesaikan APBDES 2020 di Bulan Desember 2019

Sebanyak  87 Desa atau seratus persen  desa di Kabupaten Kulon Progo Telah Menyelesaikan APBDES 2020 di Bulan Desember 2019. Penyusunan  APBDES 2020 ini telah melalui proses yang sangat pajang  dimulai dari penggalian gagasan lewat  musyawarah  pedukuhan di  bulan...