• Dana Desa Tahun 2020 Diprioritaskan Untuk Penanganan Stunting di Desa

    Dana Desa Tahun 2020 Diprioritaskan Untuk Kegiatan Pengembangan Sumber Daya Manusia Khusunya Dalam Penanganan Stunting di Desa

  • Penggunaan Dana Desa 2020

    Penggunaan Dana Desa Tahun 2020 Mengikuti Ketentuan Peraturan Menteri Keuangan Nomor: PMK 205/205.07/2019 Tentang Pengelolaan Dana Desa

  • Dana Desa 2020

    Pemerintah Kabupaten Kulon Progo Telah Melakukan Pencairan Dana Desa Tahun 2020 Sebesar 60% di Bulan Januari 2020 di 87 Kalurahan

Kamis, 16 April 2020

Relawan Covid-19 Kalurahan Bendungan Jadikan Gedung PAUD Sebagai Tempat Karantina Pemudik

Kulon Progo,- Tim Relawan Covid-19 beserta warga Temonan Kalurahan Bendungan, Kapanewon Wates, Kabupaten Kulon Progo, Yogyakarta berinisiatif mengalihfungsikan gedung Pendidikan Anak Usia Dini (PAUD) menjadi lokasi karantina bagi para pemudik yang pulang kampung ke wilayah tersebut....

Relawan Covid-19 Kalurahan Banjaroyo Bagikan Masker ke Masyarakat

Tim Relawan Covid-19 Kalurahan Banjaroyo, Kapanewon Kalibawang, Kabupaten Kulon Progo mengadakan kegiatan bagi-bagi masker gratis kepada masyarakat dan para pedagang di pasar pada Rabu, 15 April 2020. Tim Relawan Covi-19 Kalurahan Banjaroyo ini telah terbentuk pada tanggal 1 April 2020 dengan...

Selasa, 14 April 2020

Surat Edaran Bupati Pedoman Teknis Pembentukan Posko Relawan kalurahan Tanggap Covid-19 Di Kabupaten Kulon Progo

Bupati Kabupaten Kulon progo mengeluarkan Surat Edaran Bupati Nomor 440/1362 tertanggal  6 April 2020  Tentang Pedoman Teknis Pembentukan Pos Komando Relawan kalurahan/Kelurahan Tanggap Corona Virus Disease 2019 Di Kabupaten Kulon Progo. Surat edaran dapat di  unduh  di h...

Relawan Covid-19 Kalurahan Nomporejo Galur Persiapkan Posko Penanganan Covid-19

Kalurahan Nomporejo Kapanewon Galur Kabupaten Kulon Progo  melaksanan Rapat  Koordinasi Penanggulangan Covid-19 Pada Hari selasa tanggal 14 April 2020. Rapat koordinasi ini hadiri lintas sektor di  Kalurahan  Nomporejo termasuk tim relawan covid-19.  Dalam agenda rapat...

Senin, 13 April 2020

Kalurahan Demangrejo Gunakan Dana Desa Untuk Membangun Gedung PAUD

Normal 0 false false false EN-US X-NONE X-NONE ...

Sabtu, 11 April 2020

Pasar Desa Kaliagung Direncanakan Untuk Dikelola BUMDes Mitra Agung

Pemerintah Kalurahan Kaliagung pada tahun 2020 ini berencana meyerahkan Pengelolaan Pasar Desa kepada BUMDesa Binangun Mitra Agung Kaliagung. Pasar Desa ini dibangun oleh Pemerintah Kalurahan Kaliagung dimulai tahun 2015 sampai 2018 yang bersumber dari  dana desa secara bertahap dan  mulai...

Jumat, 10 April 2020

Pasar Desa Kaliagung Sebagai Pusat perdagangan dan Ekonomi di Desa

Pasar Desa adalah pasar tradisional yang berkedudukan di desa dan dikelola serta dikembangkan oleh Pemerintah Desa dan masyarakat Desa. Pasar  desa memiliki peran yang vital dalam  rangka meningkatkan kemajuan dan kemandirian masyarakat desa. Kemajuan Perdagangan dalam Pasar Desa turut...

Senin, 06 April 2020

EPSODE#2 SURAT EDARAN NO 8 TAHUN 2020 TUGAS RELAWAN GUGUS TUGAS COVID 19

...